
boalemokab.bnn.go.id – Tilamuta, Kamis, 4 Februari 2021 Seksi Pencegahan dan Pemberdayaan Masyarakat BNN Kabupaten Boalemo laksanakan Penyuluhan Cegah Covid-19 dan waspada penyalahgunaan narkoba, mengambil lokasi Desa Pentadu Barat dan Desa Pentadu Timur, dengan menggunakan Mobil Penerangan BNN, kegiatan Komunikasi, Informasi dan Edukasi (KIE) akan terus dilaksanakan untuk membantu tugas-tugas pemerintah khususnya Satgas Covid-19 dalam memutus rantai penyebaran virus corona khususnya di Kabupaten Boalemo, dan terus menghimbau kepada masyarakat untuk terus mewaspadai penyalahgunaan narkoba dilingkungan sekitarnya karena akhir-akhir ini penyalahgunaan Narkotika dan bahan adiktif semakin marak sehingganya BNNK Boalemo terus mengahrapkan seluruh warga untuk terus mengawasi keuarga dan lingkungan sekitar dari penyalahgunaan narkoba